Tentang

Kerja tanpa bahasa pemrograman demi ketahanan melalui pendidikan sebagai alat untuk melayani masyarakat

Tentang

Tujuan girlcode.id mencakup bidang sosial dan kemanusiaan. yang berhubungan dengan bidang teknologi. Diantaranya ialah: Pendidikan dan pelatihan yang bukan bersifat mecari keuntungan dalam rangka pengembangan sumberdaya manusia yang bertaqwa produktif kreatif berkarakter serta peduli lingkungan. Kegiatan yang menyangkut bidang kemanusiaan diantaranya ialah kegiatan kesehatan kemasyarakatan.

Berlatar belakang kepada kondisi dimana umumnya yang bisa mengakses pendidikan dan pelatihan bidang teknologi terbatas hanya orang-orang dari kalangan tertentu saja, maka YSDI membuat terobosan bertujuan melakukan kegiatan pendidikan dan pelatihan teknologi gratis yang bisa diakses secara bebas untuk semua orang Indonesia dari berbagai latarbelakang (sosial, ekonomi, agama, ras dan tingkat budaya).  Saat ini, fokus kami adalah melatih kaum muda terutama wanita untuk memberikan pelatihan keterampilan hingga tingkat master. Khususnya dalam teknologi situs web profesional dan aplikasi profesional tingkat dunia.

Leadership

Kepemimpinan Tim

Team

Sejarah

Sejarah Proyek

Proyek

Donasi

Donasi Pers

Pers

Pendidikan Gratis

girlcode indonesia memberi kesempatan perempuan mudah indonesia untuk menjadi wordpress developer profesional dan bergabung dengan dunia kerja international

Daftar Beasiswa